Kepala Puskesmas Ajibata Diduga Lakukan Pengutipan Dana Operasional Petugas Kesehatan Hingga 40 Persen

    Kepala Puskesmas Ajibata Diduga Lakukan Pengutipan Dana Operasional Petugas Kesehatan Hingga 40 Persen

    TOBA-Dana operasional para petugas kesehatan yang diperoleh dari Dana Alokasi Khusus (DAK) Kementerian Kesehatan Republik Indonesia yang diperuntukkan untuk memperlancar dan meningkatan pelayanan kesehatan bagi masyarakat dimintai pimpinan Puskesmas Ajibata hingga 40 persen

    Informasi pengutipan dana operasional petugas kesehatan puskesmas Ajibata tercetus dari salah seorang tokoh masyarakat saat berbincang-bingcang disebuah warung kopi di Desa Motung, Kabupaten Toba, Senin (19/02/2024) yang lalu

    Menurut keterangannya, biaya operasional yang diterima petugas kesehatan setiap kali perjalanan Dinas ke lapangan memang katanya, ditransfer ke rekening masing-masing para petugas kesehatan sebesar 75000 dalam satu kali kunjungan lapangan, namum sebagian harus disetorkan kembali ke pimpinannya

    Dalam satu bulan, para petugas kesehatan yang menjalankan program, bisa 10 kali kunjungan lapangan di kali 75000 per satu kali perjalanan Dinas, namun setelah dana operasional itu cair, informasinya 40 persen dari jumlah yang diterima diminta pimpinan mereka

    "40 persen dana operasional (Dana Perjalanan Dinas) yang diterima mereka, katanay harus dikembalikan kepada pimpinan puskesmas, dan para petugas kesehatan itu pun terpaksa dengan berat hati mensetorkannya, kalau tidak, katanya mereka akan direkomendasikan untuk dipindahkan, ”sebutnya

    Disampaikannya, selain pemotongan dana operasional, para petugas kesehatan itu juga dibebankan untuk membayar perbaikan air sebesar 100.000, ”terangnya sembari berharap kepada Bupati Toba memperhatikan nasib para petugas kesehatan

    Kepala Puskesmas Ajibata Tiurminta Hutagaol, SKM ketika ditemui jurnalis Indonesiasatu.co.id, di Kantornya membantah telah melakukan pomotongan dana operasional (Dana Perjalan Dinas) para petugas kesehatan “itu tidak benar dan saya tidak pernah meminta dan menerima uang dari mereka

    "Dana dana operasional (Dana Perjalanan Dinas) ditransfer langsung ke rekening masing-masing para petugas kesehatan, kemudian untuk perbaikan air, itu hasil kesepakatan bersama, karena pipanisasi di bangunan gedung baru ini rusak, ”kata Tiurminta Hutagaol, Jumat (23/02/2024) kemarin

    Tiurminta juga mengatakan, bahwa dirinya sudah berusaha agar Puskesmas Ajibata terakreditasi dengan baik, dan ia juga mengatakan dirinya sudah berusaha untuk memajukan Puskesmas Ajibata dengan mengeluarkan uang pribadi, ”katanya. (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Bawa Life Jacket Tak Layak Pakai, Kepala...

    Artikel Berikutnya

    Kreatif dan Meriah, Bupati bersama Wakil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pelanggan Sampaikan Keluhan, Manajer PLN ULP Lima Puluh Bungkam Dikonfirmasi
    KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Dinyatakan Layak Layar Angkutan Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
    Hendri Kampai: Jika Rp.1000 per Hari Duit Rakyat untuk Kesehatan, Kira-kira Cukup Gak?
    Kemendagri Tegaskan Sanksi Pemberhentian Siap Dilayangkan Kepada Pangulu yang Tak Netral di Pilkada 2024
    KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Dinyatakan Layak Layar Angkutan Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
    Balap Sepeda Road Race PON XXI 2024 Aceh-Sumut Finish di Kota Touris, Peraih Medali Asal Jawa Timur Promosikan Kacang Parapat
    Penangkapan Dramatis! Polisi Lepas Tembakan Saat Tangkap Pengedar Sabu di Deli Serdang, Pelaku Nekat Kembali untuk Mengambil Barang Bukti
    46 Hari, Polda Sumatera Utara Ungkap 673 Kasus Narkotika
    Kemendagri Tegaskan Sanksi Pemberhentian Siap Dilayangkan Kepada Pangulu yang Tak Netral di Pilkada 2024
    Gelapkan Gaji Rekan Kerja, Hendra Akan Dilaporkan ke Polisi
    KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Dinyatakan Layak Layar Angkutan Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
    Balap Sepeda Road Race PON XXI 2024 Aceh-Sumut Finish di Kota Touris, Peraih Medali Asal Jawa Timur Promosikan Kacang Parapat
    Penangkapan Dramatis! Polisi Lepas Tembakan Saat Tangkap Pengedar Sabu di Deli Serdang, Pelaku Nekat Kembali untuk Mengambil Barang Bukti
    30.625 Pengunjung dan 8.823 Kendaraan Padati Kawasan Bakauheni Harbour City Selama Momen Libur Lebaran Idul Fitri 1445
    Jalankan Peraturan Wali Kota Medan, Beatrix Star Tutup Selama Bulan Ramadhan
    Hari Kelima Perang Israel dengan Hamas, Ribuan Warga Sipil Tewas, Puluhan Ribu Rumah dan Gedung Hancur Lebur
    Bupati Samosir Dukung Pelayaran KMP Julaga Tamba Simanindo-Tigaras dan Harapkan Dapat Layani Angkutan Lebaran 2024
    Bupati dan Wakil Bupati Simalungun Gelar Safari Ramadhan dan Silahturahmi dengan Masyarakat Kecamatan Tapian Dolok

    Ikuti Kami