PT ASDP Cabang Danau Toba Seberangkan 7.638 Unit Kendaraan dan 44.856 Penumpang Sejak 14 April Hingga 02 Mei 2023

    PT ASDP Cabang Danau Toba Seberangkan 7.638 Unit Kendaraan dan 44.856 Penumpang Sejak 14 April Hingga 02 Mei 2023

    TOBA-Selama angkutan lebaran 2023, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba menyeberangkan 4. 075 unit kendaraan roda empat menuju Kabupaten Samosir terhitung sejak 14 April sampai dengan 02 Mei 2023

    Selain menyeberangkan 4. 075 unit roda empat, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba juga mencatat 796 sepeda motor dengan total penumpang 23.684, ”ujar General Manager PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba. Heru Wahyono, Rabu 02 Mei 2023

    Heru Wahyono juga menyampaikan, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) juga menyeberangkan 21.172 penumpang dengan total 3.563 unit kendaraan roda empat dan 923 sepeda motor dari pelabuhan Ambarita menuju Kabupaten Toba selama periode angkutan lebaran 2023

    Berdasarkan data tahun lalu, trafik penumpang dan kendaraan roda empat pada periode angkutan lebaran 2023 ini menurung dibandingkan realisasi produksi tahun lalu sebanyak 50.201 orang penumpang dan 9.178 roda empat

    Sementara kendaraan roda dua (sepeda motor) pada periode angkutan lebaran 2023 mengalami keniakan dari 802 unit sepeda motor tahun lalu menjadi 1.717 atau naik 11 persen dibandingkan realisasi produksi tahun lalu, ”terang Heru

    General Manager PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) cabang Danau Toba juga mengatakan, bahwa lintasan Ajibata-Ambarita yang menjadi salah satu lintasan penyeberangan tersibuk di Kawasan Danau Toba berjalan dengan baik dan lancar selama angkutan lebaran

    “Hal ini berkat kerja sama yang baik dengan seluruh intansi dari Kabupaten Toba dan Kabupaten Samosir dan juga kerja sama yang baik antara PT ASDP cabang Danau Toba dengan Kesyhbandaran dan Otoritas Pelabuhan Penyeberangan (KSOPP) Danau Toba dan masyarakat, ”sebut Heru (Karmel)

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Terkunci di Dalam Rumah, 2 Orang Meninggal...

    Artikel Berikutnya

    Acara Puncak HBP ke-59 di Lapas Kelas IIA...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Ikuti Seminar Nasional, Pjs Bupati Asahan Berikan Apresiasi Kepada PPMA
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Aquabike Jetski World Championship 2024 Berjalan Sukses, Menpora Sampaikan Apresiasi dan Berharap Terus Dikembangkan
    Lomba Solu Bolon Turut Meriahkan Aquabike 2024 dan Berhasil Pukau Para Rider dan Wisatawan di Waterfront City Pangururan
    Jasmiin Ypraus Bersaing Ketat dengan Juara Bertahan Aquabike Jetski World Championship 2024 di Samosir
    Lake Toba, North Sumatra: A Natural Wonder and Cultural Gem
    Perhelatan Aquabike Jetski World Championship 2024 di Waterfront City Pangururan Berlangsung Meriah
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Penangkapan Dramatis! Polisi Lepas Tembakan Saat Tangkap Pengedar Sabu di Deli Serdang, Pelaku Nekat Kembali untuk Mengambil Barang Bukti
    Kemendagri Tegaskan Sanksi Pemberhentian Siap Dilayangkan Kepada Pangulu yang Tak Netral di Pilkada 2024
    Aquabike Jetski World Championship 2024 Berjalan Sukses, Menpora Sampaikan Apresiasi dan Berharap Terus Dikembangkan
    KMP Ihan Batak dan Pora-Pora Dinyatakan Layak Layar Angkutan Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025
    30.625 Pengunjung dan 8.823 Kendaraan Padati Kawasan Bakauheni Harbour City Selama Momen Libur Lebaran Idul Fitri 1445
    Jalankan Peraturan Wali Kota Medan, Beatrix Star Tutup Selama Bulan Ramadhan
    Hari Kelima Perang Israel dengan Hamas, Ribuan Warga Sipil Tewas, Puluhan Ribu Rumah dan Gedung Hancur Lebur
    Bupati Samosir Dukung Pelayaran KMP Julaga Tamba Simanindo-Tigaras dan Harapkan Dapat Layani Angkutan Lebaran 2024
    Bupati dan Wakil Bupati Simalungun Gelar Safari Ramadhan dan Silahturahmi dengan Masyarakat Kecamatan Tapian Dolok

    Ikuti Kami